Cara Membuat Dark PRIMS SyntaxHighlighter Untuk Blog


Cara Membuat Dark PRIMS SyntaxHighlighter Untuk Blog


Dark PRIMS SyntaxHighlighter ini berguna untuk mempercantik tampilan saat kita sedang share tutorial dengan menyertai JavaScript, CSS, dan HTML. Selain itu, Dark PRIMS SyntaxHighlighter juga tidak memperberat blog anda.

Untuk memasang Dark PRIMS SyntaxHighlighter sangatlah mudah dan simple jika kalian mengikuti dengan baik tutorial dibawah ini. Cukup memasang CSS dan JavaScript, blog sudah terpasang Dark PRIMS SyntaxHighlighter ini.







Nah jika berminat ingin memasangnya di blog anda bisa ikuti tutorial simple dibawah ini



Tutorial

Pertama masuk blogger.com
Pilih blog yang mau anda terapkan
Klik "Template > Edit HTML"


Cara Membuat Dark PRIMS SyntaxHighlighter Untuk Blog



Lalu masukan CSS dibawah ini diatas </b:skin>

pre { padding:.5em 1em; margin:.5em 0; white-space:pre; word-wrap:normal; overflow:auto; background-color:#1B2426; } code { font-family:Consolas,Monaco,'Andale Mono','Courier New',Courier,Monospace; line-height:16px; color:#B43D3D; background-color:#eee; border:1px solid #ddd; padding:1px 2px; } pre code { display:block; background:none; border:none; color:#B9BDB6; direction:ltr; text-align:left; word-spacing:normal; padding:0 0; } code .token.punctuation { color:#83405A; } pre code .token.punctuation { color:#B9BDB6; } code .token.comment, code .token.prolog, code .token.doctype, code .token.cdata { color:#435A4D; } code .namespace { opacity:.8; } code .token.property, code .token.tag, code .token.boolean, code .token.number { color:#5BA1CF; } code .token.selector, code .token.attr-name, code .token.string { color:#986A7C; } pre code .token.selector, pre code .token.attr-name, pre code .token.string { color:#E0E8FF; } code .token.entity, code .token.url, pre .language-css .token.string, pre .style .token.string { color:#E0E8FF; } code .token.operator { color:#878A85; } code .token.atrule, code .token.attr-value { color:#48D30F; } pre code .token.atrule, pre code .token.attr-value { color:#48E638; } code .token.keyword { color:#47A1CF; font-style:italic; } code .token.comment { font-style:italic; } code .token.regex { color:#B43D3D; } code .token.important { font-weight:bold; } code .token.entity { cursor:help; }

Lalu masukan JavaScript dibawah ini diatas </body>

<script type="text/javascript" src='http://kang-is.googlecode.com/svn/trunk/javascript/prism.js'></script>



Jika sudah klik "Simpan Template"

Nah untuk cara penulisannya :



<pre><code class="language-markup"> Untuk  HTML </code></pre>
<pre><code class="language-css"> Untuk CSS </code></pre>
<pre><code class="language-javascript"> Untuk JavaScript </code></pre>



Lihat perbedaannya jika anda mengposting Script tanpa Dark PRIMS SyntaxHighlighter dan memakai, pasti kelihatan lebih sangat rapihkan ? Jika ada pertanayaan seputar Cara Membuat Dark PRIMS SyntaxHighlighter Untuk Blog bisa tulis di kolom komentar...




source: http://blog.kangismet.net/2013/05/prism-syntaxhighlighter-untuk-blogger.html

Silahkan Gunakan Facebook Comment, Jika Anda Tidak Memiliki Blog

Comments
19 Comments

19 Responses to "Cara Membuat Dark PRIMS SyntaxHighlighter Untuk Blog"

  1. Wih Bisa Di Coba Nih :D , Ngomong-Ngomong
    Itu Fungsinya Apa Gan ?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Hahahaha budayakan untuk membaca sebelum bertanya gan, itu sudah disebutkan buat ngerapihin & mempercantik script yang kita posting diblog @@,

      Delete
  2. saya pake yang White prism sntaxhightlighter aww apa ah,, tapi yang dark juga keren :D

    ReplyDelete
  3. izin modif dan pake yah bang? seriusan da saya mah.. engga boong :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. Monggo langsung aja dibawa keruang praktikum :D

      Delete
    2. sukses kan... makasih ya :D
      oh iya pengen nanya... kalau cara nandain tulisan gitu gimana ya?

      misalkan ane di tutornya bilang "hapus kode yang berwarna merah"... nah, cara bikin warna merahnya gimana ya?
      mohon pencerahan, makasih :)

      Delete
    3. kalo gitu sih pake cara manual aja om,
      block dulu tulisannya yang udah dibungkus pake Dark PRIMS, terus pake Text Color merah :D

      Delete
  4. wah keren nih light syntaxnya izin praktek ya gan! :D kebetulan ane juga lagi nyari ini tutor!

    ReplyDelete
  5. keren mas, tapi kalau saya menggunakan highlight.js mas,,, atau sama saja ya mas? :D

    ReplyDelete
  6. wah keren nih light syntaxnya izin praktek ya gan

    ReplyDelete
  7. wah keren nih gan, ane mau coba dulu ya gan :)

    ReplyDelete
  8. Wah keren nih syntax Higlighternya :D tapi saya lebih suka yang white

    ReplyDelete
  9. mantab gan artikelnya :D

    ReplyDelete
  10. oh gitu ya caranya terimakasih gan.

    ReplyDelete
  11. wah kayaknya yg dark lebih keren nih
    ane pake yg light

    ReplyDelete

Silahkan berkomentar dengan sopan
Dilarang menyisipkan Link Aktif, OOT, SPAM, Promosi, Sara, Porno, dll.

Tapi jika ada hal penting yang ingin disampaikan atau ditanyakan, bisa gunakan Widget Kontak Email yang sudah saya sediakan.


Sehubung dengan adanya error notifikasi komentar di blog ini, saya sarankan untuk bertanya di Widget Kontak Email, karena ditakutkan ada pertanyaan penting yang ditulis dikolom komentar tapi tidak tertanggapi.

Terima Kasih Telah Mengunjungi Juankair Webster